Mari kita wujudkan lingkungan yang lebih hijau dan kehidupan yang lebih sejahtera! Dukung aksi kami dalam melestarikan alam dan meningkatkan kesadaran masyarakat.
Yayasan Pesona Bumi Sejahtera adalah organisasi nonprofit yang berfokus pada bidang kemanusiaan dengan komitmen untuk melestarikan lingkungan hidup. Yayasan aktif dalam berbagai kegiatan seperti pertanian sayuran, buah-buahan, dan tanaman hias, serta berupaya meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya menjaga kelestarian alam.
Menjadi lembaga yang terkemuka dalam upaya pelestarian lingkungan hidup dan peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui praktik pertanian yang berkelanjutan.
Mendorong partisipasi masyarakat dalam kegiatan pertanian yang ramah lingkungan untuk mendukung keberlanjutan ekosistem.
Mengedukasi masyarakat tentang pentingnya menjaga lingkungan dan berkontribusi dalam pelestarian sumber daya alam.
Mengembangkan program-program yang berfokus pada peningkatan kualitas hidup masyarakat melalui pertanian berkelanjutan.
Membangun kemitraan dengan berbagai pihak untuk memperluas jangkauan dan dampak kegiatan yayasan.
6. Pembibitan dan Budidaya Kambing Potong
7. Pembibitan dan Budidaya Kambing Perah
8. Budidaya Ayam Ras Pedaging
9. Budidaya Ayam Ras Petelur
10. Pembibitan Ayam Lokal dan Persilangannya
11. Budidaya Ayam Lokal dan Persilangannya
12. Pembibitan dan Budidaya Itik dan Bebek
13. Pembibitan dan Budidaya Burung Puyuh
14. Pembibitan dan Budidaya Burung Merpati
15. Pembibitan Ayam Ras
Ds. Kubangkangkung Lor
Kel. Kubangkangkung, Kec. Kawunganten
Kab. Cilacap, Jawa Tengah
53251
Verdyan Nova Pranugroho
admin@pesonabumisejahtera.org